Wakil Bupati Kuningan  Hj.Tuti Andriani .SH.M.Ks Buka Kuningan JOB FAIR 2025

Global Rise TV (Kuningan)-Dalam mendukung program 100 Hari Kerja Bupati dan Wakil Bupati Kuningan menuju Kuningan Melesat , pada hari ini Rabu 16 April 2025 .Pemerintah Daerah melalui Disnskertrans Kabupaten Kuningan melaksanakan Job Fair di GOR Ewangga Kuningan dengan menggadeng
40 Perusaan dengan membuka 11.000 Lowongan Kerja ,untuk Masyarakat Kabupaten Kuningan .

Hadir dalam pembukaan Job Fair GOR Ewangga 16 April 2025 , Wakil Bupati Kuningan Hj.Tuti Andriani.SH.M.Kn , Kadisnakertrans Drs H.Dudi Pahrudin ,M.Si , Waka Polres Kuningan , Dandim 0615 Kuningan yang mewakili , Anggota DPRD fraksi Golkar Saw Tresna , Kabid .penempatan Tenaga Kerja dan Informasi Pasar Kerja Yanto Chrisdianto.S.IP , Wakil Ketua SPSI Dani , Emon Surahman dari Apindo, serta unsur Forkopimda ,Camat Kuningan ,Lurah Kuningan , serta 40 perusahaan yang turut hadir.

Wakil Bupati Kuningan Hj.Tuti Andriani.SH M.Kn saat di temui global Rise TV menyampaikan Apresiasi pada Disnakertrans Kabupaten Kuningan yang selalu peduli terhadap penanganan pengangguran di Kabupaten Kuningan,seperti hari ini Disnakertrans Kuningan dengan menggandeng 40 Perusaan membuka 11.000 Lowongan Kerja , baik perusaan yang ada di Kuningan , Luar Kuningan ,maupun Luar Negeri ini semua bertujuan untuk mengurangi angka pengangguran di Kuningan ,denganrmbuka Job Fair GOR Ewangga 26 April 2025 , sekaligus mendukung program 100 Hari Bupati dan Wakil Bupati Kuningan ,Kuningan Melesat 2025. Hj.tuti mengatakan Alhamdulillah di tahun 2024 ada peningkatan menjadi peringkat 7 dari 27 kabupaten kota di Jawa Barat mudah mudahan di tahu ini lebih meningkat lagi , dan untuk tahun 2025 dengan 40 perusahaan yang dihadirkan membuka lowongan pekerjaan untuk 13.000 orang mudah mudahan bisa mencapai 70% ,dsn kegiatan ini akan terus berkelanjutan untuk mengatasi dan mengurangi angka pengangguran di Kabupaten Kuningan.

Kadisnakertrans Kabupaten Kuningan Drs.H.Dudi Pahrudin.M.Si saat di temui global rise tv menyampaikan pada hari ini Disnskertrans Kuningan menggandeng 40.Perusaan yang membuka lowongan kerja sebanyak 13.000, dan animo masyarakat Kuningan terutama anak anak lulusan SLTA sederajat cukup banyak terbukti dengan yang daptar melalui online lebih dari 3.800 pelamar belum yang langsung datang ke lokasi sekarang di GOR Ewangga , H.Dudi pahrudin untuk tahun 2023 Kabupaten Kuningan menepati urutan 2 dari 27 Kabupaten Kota di Jawa Barat angka pengangguran cukup banyak ,dan di tahu 2024 Alhamdulillah naik ke peringkat 7 dan ditahun sekarang 2025 lebih baik lagi sebagai tolak ukur dalam penanganan pengangguran , H.Dudi Pahrudin kegiatan job fair ini sekaligus mendukung program 100 Kerja Bupati dan Wakil Bupati Kuningan , menuju Kuningan Melesat 2025.

Nana Kumis

Related Articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

[td_block_social_counter facebook="tagdiv" twitter="tagdivofficial" youtube="tagdiv" style="style8 td-social-boxed td-social-font-icons" tdc_css="eyJhbGwiOnsibWFyZ2luLWJvdHRvbSI6IjM4IiwiZGlzcGxheSI6IiJ9LCJwb3J0cmFpdCI6eyJtYXJnaW4tYm90dG9tIjoiMzAiLCJkaXNwbGF5IjoiIn0sInBvcnRyYWl0X21heF93aWR0aCI6MTAxOCwicG9ydHJhaXRfbWluX3dpZHRoIjo3Njh9" custom_title="Stay Connected" block_template_id="td_block_template_8" f_header_font_family="712" f_header_font_transform="uppercase" f_header_font_weight="500" f_header_font_size="17" border_color="#dd3333"]
- Advertisement -spot_img

Latest Articles